PANEN BUAH PISANG Dl DESA BUNGA TANJUNG KEC. BETARA KAB. TANJAB BARAT

KUALA TUNGKAL – Panen Buah pisang yang dilakukan di desa Bunga Tanjung Kecamatan Batara Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Senin 7 Oktober 2013 dihadirii oleh Bupati Tanjung Jabung Barat Usman Ermulan, Sekda Tanjab Barat, Kapolres Tanjab Barat, Dandim 0419 Tanjung Jabung, Kajari, Forum Komunikasl Pimpinan Daerah, para Kepala SKPD, tokoh masyarakat, serta masyarakat desa Bunga Tanjung.

Ketua Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Bapak Ir. Zainudin dalam laporannya mengatakan pengembangan tanaman pisang khusus untuk Kecarnatan Betara sampai dengan triwulan kedua tahun 2013 tercatat sebanyak 309.930 rumpun yang sudah mengalami produksi. Selain itu, Kecamatan Betara juga dijadikan sebagai sentral pengembangan holtikultural khususnya tanaman jeruk.

MUHAMMAD NASRULLAH

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *